1. Bagaimana pendapat anda mengenai peranan mahasiswa sebagai agent of change dalam reformasi saat ini?
Jawab :
Peranan mahasiswa sebagai agent of change itu wajib senantiasa bertanggung jawab secara moral atas kebenaran obyektif, tanggung jawab terhadap masyarakat bangsa dan negara, serta mengabdi kepada kesejahteraan manusia. Oleh karena itu Mahasiswa tidak boleh tercemar oleh kepentingan politik penguasa sehingga benar-benar luhur dan mulia berdasarkan kebenarannya bersumber atas Ketuhanan dan Kemanusiaan agar mencapai perubahan yang lebih baik dan lebih baik lagi.
2. Menurut anda apa yang seharusnya dilakukan sebuah Perguruan Tinggi dalam mendorong percepatan reformasi di bidang teknologi?
Jawab :
Harus senantiasa mengembangkan sistem komputerisasi yang merupakan esensi pokok dari aktifitas sebuah Perguruan Tinggi sehingga memajukan dan mengembangkan kualitas kreatifitas mahasiswanya untuk bisa berkarya lebih inovatif lagi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar